Masalah privasi YouTube

Masalah privasi YouTube adalah masalah yang berkaitan dengan data privasi para pengguna akun YouTube yang tidak dijaga atau diganggu oleh developer YouTube itu sendiri. Situs berbagi video dari Amerika yang didirikan pada tahun 2005 ini selalu dihadapkan pada masalah privasi yang semakin variatif mulai dari tuduhan bahwa situs tersebut mengizinkan pengguna untuk mengunggah materi berhak cipta tanpa izin, pencurian data pribadi, penyalahgunaan data pribadi pengguna, hingga data privasi anak yang dicuri tanpa seizin dari orang tua mereka.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search